Selasa, 04 Agustus 2015

Kedudukan Matahari Dalam Setahun







  •       Matahari beredar pada garis khatulistiwa (Garis Lintang 0°) pada tanggal 21 Maret. Yang merupakan awal dari musim Semi di belahan bumi utara.

  • ·        Matahari beredar pada garis balik utara (23,5 °LU) pada tanggal 21 Juni. yang merupakan awal dari musim Panas di belahan bumi utara.

  • ·        Matahari beredar pada garis khatulistiwa (Garis Lintang 0°) pada tanggal 23 September. yang merupakan awal dari musim Gugur di belahan bumi selatan.

  • ·        Matahari beredar pada garis balik selatan (23,5 °LS) pada tanggal 22 Desember. Yang merupakan awal dari musim Dingin di belahan bumi selatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar